Contoh Soal Jurnal Umum
Pada tanggal 1 Maret 2016, Bapak Adi mendirikan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa periklanan dan diberi nama "Batam Pesona Advertising". Berikut adalah transaksi yang terjadi selama bulan Maret
Maret 1 - Penerimaan kas Rp20.000.000 dari Bapak Adi sebagai setoran awal perusahaan.
Maret 2 - Membayar sewa kantor untuk masa 3 (tiga) bulan sebesar Rp3.300.000.
Maret 2 - Membeli bahan habis pakai secara kredit untuk kegiatan operasinal kantor Rp319.000.
Maret 2 - Membeli bahan habis pakai secara kredit untuk kegiatan operasinal kantor Rp319.000.
Maret 5 - Penerimaan uang tunai sebesar Rp 1.500.000 dari PT Shamira, untuk uang muka penyelesaian pekerjaan jasa iklan seharga Rp5.000.000. Sisanya akan dibayar tanggal 4 April 2016.
Maret 6 - Pembelian peralatan kantor seharga Rp6.540.000 secara tunai.
Maret 7 - Penerimaan pinjaman dari bank sebesar Rp 30.000.000. Dibebani provisi dan biaya lainnya sebesar Rp700.000
Maret 7 - Penerimaan pinjaman dari bank sebesar Rp 30.000.000. Dibebani provisi dan biaya lainnya sebesar Rp700.000
Maret 9 - Pembayaran langganan majalah dan koran bulan Maret 2016 sebesar Rp157.000
Maret 10 - Penyerahan jasa kepada PT Casil untuk pembuatan poster sebesar Rp4.550.000
Maret 11 - Pembelian bahan habis pakai untuk kantor secara kredit Rp126.500.
Maret 17 - Penerimaan uang tunai Rp1.670.000 dari PT Indragiri sebagai imbalan jasa dalam pembuatan iklan.
Maret 20 - Pelunasan utang pembelian bahan habis pakai pada transaksi tanggal 2 Maret Rp319,000
Maret 21 - Pembelian tunai scanner dan peralatan kantor lainnya seharga Rp3.800.000.
Maret 22 - Penerimaan piutang dari PT Casil untuk transaksi pada tanggal 10 Maret 2016.
Maret 25 - Pembayaran gaji karyawan sebesar Rp8.000.000.
Maret 26 - Pembayaran macam-macam beban: beban listik, air, telp Rp 260.000, Biaya lain-lain Rp89.000.
Maret 27 - Pembayaran iuran kebersihan dan keamanan bulan Maret Rp 35,000.
Maret 30 - Penerimaan uang tunai Rp1.750.000 sebagai imbalan dalam pekerjaan jasa.
Diminta :
Maret 10 - Penyerahan jasa kepada PT Casil untuk pembuatan poster sebesar Rp4.550.000
Maret 11 - Pembelian bahan habis pakai untuk kantor secara kredit Rp126.500.
Maret 17 - Penerimaan uang tunai Rp1.670.000 dari PT Indragiri sebagai imbalan jasa dalam pembuatan iklan.
Maret 20 - Pelunasan utang pembelian bahan habis pakai pada transaksi tanggal 2 Maret Rp319,000
Maret 21 - Pembelian tunai scanner dan peralatan kantor lainnya seharga Rp3.800.000.
Maret 22 - Penerimaan piutang dari PT Casil untuk transaksi pada tanggal 10 Maret 2016.
Maret 25 - Pembayaran gaji karyawan sebesar Rp8.000.000.
Maret 26 - Pembayaran macam-macam beban: beban listik, air, telp Rp 260.000, Biaya lain-lain Rp89.000.
Maret 27 - Pembayaran iuran kebersihan dan keamanan bulan Maret Rp 35,000.
Maret 30 - Penerimaan uang tunai Rp1.750.000 sebagai imbalan dalam pekerjaan jasa.
Diminta :
- Catatlah transaksi diatas kedalam jurnal umum
- Buatlah Rekapitulasi jurnal umum
Komentar
Posting Komentar